PV Bokuben Season Kedua Pastikan Tanggal Tayang
Pada akhir PV Bokuben, season kedua paling awal tayang 5 Oktober di kanal Tokyo MX. Stasiun lain akan menyusul pada tanggal 7, 8, 12, dan 16 Oktober.
Pada akhir PV Bokuben, season kedua paling awal tayang 5 Oktober di kanal Tokyo MX. Stasiun lain akan menyusul pada tanggal 7, 8, 12, dan 16 Oktober.
PV terbaru anime Azur Lane sebelumnya rilis dalam acara C96. Kini kanal TOHO Animation telah merilis video tersebut. Azur Lane The Animation akan mulai berlayar Oktober 2019.
Violet Evergarden Gaiden akan tayang terbatas dulu di bioskop Jepang mulai 6-26 September. Tanggal rilis BD belum diumumkan.
Anime tentang klub board game, Houkago Saikoro Club diproduksi oleh LIDEN Films. PV baru dirilis situs resmi.
Sebuah PV teaser movie Shirobako berdurasi 30 detik dirilis. Movie ini akan tayang pada 2020 di bioskop Jepang.
Situs resmi Itai no wa Iya nano de Bougyoryoku ni Kyokufuri Shitai to Omoimasu mulai memberikan informasi staff dan sebuah teaser. Anime adaptasi LN karya Yuumikan akan digarap SILVER LINK.
Tamayomi karya Mountain Pukuichi diadaptasi oleh studio A-CAT. Direncanakan tayang tahun depan.
Multimedia project Kandagawa Jet Girls mengisahkan para gadis yang berkompetisi menggunakan Jet Ski. Anime digarap oleh studio TNK.
Cerita sampingan Violet Evergarden akan tayang di bioskop Jepang selama tiga minggu. Tayang mulai 6 hingga 26 September.
Tiga bagian movie remake The Legend of the Galactic Heroes akan tayang pada 27 September, 25 Oktober dan 29 November di bioskop Jepang. Sebuah PV telah dirilis.