Gekijōban Hibike! Euphonium: Chikai no Finale Hadir di Bioskop Mulai Musim Semi 2019
Sebuah visual telah dirilis Gekijōban Hibike! Euphonium: Chikai no Finale. Kumiko yang kini duduk di kelas dua mengurus sejumlah kouhai yang menjadi anggota baru klub.